11 macam penyakit sembuh dengan tanaman jarak pagar

4. Obat Sariawan

 obat alami dari tanaman jarak
Sariyawan sangat berkaitan dengan penyebabnya, walaupun beberapa dokter gigi maupun dokter umum menyebutkan bahwa sariyawan, penyebab pastinya itu belum ada atau belum di temukan namun faktor pencetusnya banyak, antara lain: alergi makanan atau minuman tertentu, bisa juga karena perubahan hormonal pada wanita yang menstruasi, atau penggunaan beberapa media yang berkaitan dengan gigi. Selain 4 macam obat alami mengobati sariyawan, getah tanaman jarak juga bisa menjadi alternatif untuk bisa mengobati penyakit sariyawan.
Caranya:

Patahkan ujung tangkai dari pohon, yang kemudian akan ada sedikit getah yang keluar, ambillah Getah tersebut menggunakan jari kita lalu oleskan getah jarak tersebut langsung ke bibir yang sedang sariawan

5. Perut Kembung dan Masuk angin
Bila bayi tiba-tiba mencret dan perutnya kembung akibat masuk angin maka di barengi dengan rewelnya bayi tersebut, untuk itu orang tua harusnya cepat mengambil inisiatif untuk cepat mengobati sang bayi, entah ke dokter atau dengan cara alami yang salah satunya menggunakan daun tanaman jarak pagar.
Caranya:


ambillah beberapa lembar daun jarak pagar yang tua. Kemudian di panaskan di atas api dengan jarak kira kira 10 cm  di atas nyala api, jika daun jarak tersebut sudah kelihatan agak layu kemudian di oleskan menggunakan minyak kelapa atau sejenisnya yang biasa di pakaikan ke anak bayi tersebut. Setelah itu ditempelkan pada bagian bawah perut dan pinggang. Biarkan beberapa waktu dan biasanya akan langsung terjadi pembuangan gas dan zat yang tidak berguna dari dalam perut.                                                       
6. Susah BAB


baca juga : 3 cara mengobati penyakit asam lambung

Susah buang air besar biasanya terjadi karena tubuh kita kekurangan serat, dan umumnya hal ini bisa terjadi pada siapa saja, dan Jika Anda mengalami susah buang air besar bisa di obati dengan cara alami salah satunya dengan menggunakan daun jarak pagar.
Caranya:

petik 4 helai daun jarak pagar yang segar karena lalu Cuci bersih, kemudian kukus hingga layu dan di makan daunnya lakukan cara ini setiap hari sampai penyakit sembelitnya berkurang atau hilang.


7. Koreng dan Gatal
siapapun yang terkena penyakit ini pasti merasa sangat terganggu,entah koreng terutama gatal bahkan ada yang gatal di selangkangan biasanya penyakit tersebut di sebabkan oleh jamur atau kuman, berikut cara mengatasi penyakit koreng dan gatal.
caranya :

Carilah minyak jarak pagar asli dan biasanya sering di pakai oleh tukang urut. Kemudian panaskan minyak tersebut terlebih dahulu. Setelah itu celup dengan kapas dan oleskan pada bagian kulit yang terkena koreng ataupun gatal, lakukan hal ini secara rutin setiap hari atau bahkan setiap saat sampai penyakit ini sembuh. ingat...Minyak biji jarak ini tidak boleh tertelan oleh siapapun karena mengandung racun yang berbahaya bagi kesehatan tubuh manusia.